Postingan

Menampilkan postingan dari Juli, 2018

ANAK LUAR BIASA DARI GENERASI MILLENIAL

ANAK LUAR BIASA DARI GENERASI MILLENIAL              SURABAYA –   Kami semua tahu bahwa Negara Indonesia memiliki sumber daya alam yang melimpah, baik dari bidang pertanian, pertambangan maupun hasil lautnya. Terlepas dari kekayaan tersebut tentunya, butuh orang hebat untuk bisa mengelolanya agar mendapatkan hasil yang baik dimasa mendatang. Kami para pemuda dan anak-anak Indonesia merupakan masa depan dan generasi penerus cita-cita bangsa, negara berkewajiban untuk memenuhi hak dan kewajiban setiap anak atas kelangsungan hidup, tumbuh dan berkembang, berpartisipasi serta mendapatkan perlindungan dari tindak kekerasan dan diskriminasi.             Hari Anak Nasional diperingati setiap 23 Juli sesuai dengan Keputusan Presiden Republik Indonesia Nomor 44 Tahun 1984 tanggal 19 Juli 1984 pada masa pemerintahan Pak Soeharto. Peringatan Hari Anak Nasional bermula dari sebuah gagasan maju yang berkeinginan untuk melihat anak Indonesia sebagai aset kemajuan bangsa yang sehat, cerdas,